Friday, December 6, 2013

Cara Cepat Bermain Keyboard Bagian 3

Materi Belajar Keyboard kali ini tentang
Latihan Dasar Tangan Kanan Keyboard

Latihan Dasar tangan kanan KeyboardLatihan ini bermaksud agar para pemain keyboard memiliki improvisasi yang dilakukan oleh tangan kanan. Ada begitu banyak macam Improvisasi, tapi kali ini saya akan menunjukkan dasar Improvisasi Mengiring lagu (bukan Melodi). Saya menganjurkan anda untuk menguasai minimal 10 macam improvisasi Dasar dalam mengiring lagu nada dasar Chord C. Dalam mengiring Lagu yang dinyanikan, pemain keyboard harus memiliki Filling untuk menyusun serangkaian nada yang akan menjadi penghias dalam Lagu yang di Iringi. Selengkapnya

4 comments:

  1. Masih perlu belajar dalam hal improvisasi.

    Salam dari
    Mychordda.blogspot.com

    ReplyDelete
  2. terimakasih artikelnya, nampaknya saya masih harus banyak belajar dan menemukan Cara Mudah Belajar Keyboard dari Dasar

    ReplyDelete
  3. trimakasih buat artikelnya,,
    saya jadi mengerti sedikit,,
    ,,

    ReplyDelete